Kami dengan bangga mengucapkan selamat kepada Siti Vairus Aprilia Rusmana dan Ruby Assyifa Gambaru atas prestasi luar biasa mereka dalam kompetisi pidato! Siti Vairus berhasil meraih Juara 2 dalam lomba pidato bahasa Arab, menunjukkan bakat dan kemampuannya yang istimewa dalam berkomunikasi dalam bahasa Arab. Dengan pengucapan yang penuh percaya diri dan gaya penyampaian yang kuat, […]
Category: Informasi
Prestasi Gemilang di LPB Jawa Barat 2024!
Alhamdulillah, atas izin Allah SWT Kami sangat bangga dengan pencapaian luar biasa yang telah diraih oleh dua siswa berprestasi dari SMA Al Islam Boarding School, Muhammad Aqila Fikri dan Fanani Danish Fuad. Mereka berhasil meraih Juara 3 dalam ajang bergengsi, Lomba Peneliti Belia (LPB) Jawa Barat 2024! Prestasi ini menjadi bukti nyata atas dedikasi, kerja […]
Amanah dan Tanggung Jawab Terhadap Sarana dan Prasarana: Pilar Penting dalam Pengembangan Pondok Pesantren
Rizal Fadhlul M., S.Pd., M.Pd.
MENGENAL FIXED MINDSET DAN GROWTH MINDSET DALAM PEMBELAJARAN
Oleh : Yiyin Ema Amalia, S.Pd
Organisasi Pelajar sebagai Media Pendidikan Karakter Kepemimpinan bagi Santri di Pondok Pesantren Modern Al-Islam
Oleh: Rizal Fadhlul M., S.Pd., M.Pd.