“Innovate Today, Lead Tomorrow”

Penutupan Pekan Inovasi SMP 4 diselenggarakan pada 1 Desember 2025 di Masjid Jami dengan penuh antusias. Seluruh siswa, guru, dan perwakilan orang tua hadir untuk menyaksikan rangkaian acara penutup setelah satu pekan berbagai kompetisi, pameran karya, dan kegiatan kreatif berlangsung. Suasana Masjid Jami terasa hangat dan meriah, dihiasi hasil karya terbaik siswa dari berbagai bidang […]