Terwujudnya generasi Islam yang unggul, berwawasan luas, terampil dan berakhlaqul karimah
MISI
Membangun lembaga pendidikan formal yang berbasis pesantren.
Menjadikan lembaga Pendidikan Islam yang professional dan dinamis.
Mencetak santri berkarakter unggul yang berlandaskan Al-Quran dan As-Sunnah.
#2025BestBoardingSchool
Tim Promosi Nasional memperkenalkan Pondok Pesantren Modern Al-Islam Cirebon ke seluruh kota-kota besar hingga pelosok di Indonesia
Previous
Next
Tenaga pendidik di pondok pesantren ini adalah lulusan dari universitas-universitas ternama di Indonesia seperti Universitas Indonesia, Universitas Pendidikan Indonesia, Universitas Islam Indonesia, Universitas Padjajaran, Institut Pertanian Bogor, Univesitas Al-Azhar Indonesia, Universitas Negeri Medan, IAIN Syekh Nurjati Cirebon, UIN Sunan Kalijaga Yogyakarta dan juga lulusan Pondok Pesantren Darussalam Gontor, dan lulusan dari pesantren modern dan salaf.
FASILITAS
01. MASJID
02. ASRAMA
03. KELAS
04. LABKOM
05. PERPUSTAKAAN
06. GAZEBO
07. LAPANGAN
08. KOPERASI
09. DEPOT
10. BUDIDAYA
11. PETERNAKAN
Previous
Next
PERKEMBANGAN JUMLAH SANTRI
Tahun 2014-2015 = 175 santri
Tahun 2015-2016 = 419 santri
Tahun 2016-2017 = 624 santri
Tahun 2017-2018 = 797 santri
Tahun 2018-2019 = 843 santri
Tahun 2019-2020 = 928 santri
0
Santri Banin / Putra
0
Santri Banaat / Putri
0
Total Santri (*Update 2020-2021)
KEGIATAN SANTRI/PONDOK
01. PENERIMAAN PESERTA DIDIK BARU (PPDB)
02. KHUTBAH IFTITAH
03. MASA PENGENALAN LINGKUNGAN SEKOLAH-PONDOK (MPLS)